Friday, 7 February 2014

PILIH DIA ATAU DIA


Assalammualaikum


Jika ada dua orang yang ingin menjadikanmu sebagai pendamping hidupnya:


Pilihlah dia yang mencintaimu dengan kekuranganmu

Pilihlah dia yang akan menegurmu jika kamu salah

Pilihlah dia yang siap lahir batin untukmu

Pilihlah dia yang tak suka membandingkan kekuranganmu dengan kelebihan orang lain

Pilihlah dia yang tak suka mempamerkan kelebihannya

Pilihlah dia yang boleh membawamu kepada Sakinah Mawaddah Warohmah

Dan Jangan pernah engkau melihat dari pakaiannya
Jangan pernah engkau melihat dari hartanya
Jangan pernah engkau melihat dari pangkatnya
Jangan pernah engkau melihat dari wajahnya

Semoga aku kamu dan semuanya mendapatkan pendamping hidup yang Soleh dan Solehah


AMIN

1 comment:

Anonymous said...

Amin.